Friday, 3 July 2015

Menghemat Memory External SIMATIC STEP 7

Menghemat Memory External SIMATIC STEP 7 | ENGINEER INDO

Dari sekian banyaknya OB, DB, FB, FC Pasti ada salah satu dari meraka ada yang tidak digunakan lagi, tapi kita tidak tahu mana yang tidak terpakai ? hihihi....
pasti pernah sobat seperti itu kan ?
Menurut caraku..
begini open STL/LAD/FBD  explore, kemudian tekan ctrl+alt+Q
Muncullah Ini

Menghemat Memory External SIMATIC STEP 7 | ENGINEER INDO

Kemudian Ketikan address yang kita cari pada kolom diatas, setelah itu klik display atau enter sob... jika address itu kosong, alias tidak ada dicari.maka address itulah yang tidak terpakai...ok sekian ceritanya menghemat memory.






0 comments:

Post a Comment

Copyright © 2016 ENGINEER INDO. All Rights Reserved. Powered by Blogger.